...
Nasehat AgamaTaujih

Dakwah Mesti Inovatif – Majelis Dzikir dan Silaturahim Izharul Hidayah

ASSALAMU’ALAIKUM WARAHMATULLAHI WABARAKATUH..

Coba perhatikan disekeliling kita,
Dunia teknologi berkembang begitu pesatnya.. Tidak terbendung..

Gadget misalkan, setiap bulan sepertinya ada gadget keluaran baru.. Tipe yg mutakhir… Menarik, dan menggiurkan hati.

Produsen gadget itu punya tim advance, yg meneliti pasar… Agar produk yg dihasilkan nanti bukan produk abal2, tidak tepat sasaran, dan akhirnya tidak dibeli oleh konsumen.

Tim marketing sebagai ujung tombak, dibentuk untuk menjual dengan cara yg menarik… Sehingga produk yg akan di jual menjadi life style, dan dilirik oleh konsumen..

Framing diciptakan sedemikian rupa, sehingga orang yg sebenarnya masih memiliki gadget yg laik, harus memutar mindset mereka, sehingga berpikir untuk membeli gadget yg baru .

Walhasil… Pasar terbuka.. Jualan lancar.. Berhasil.

**

Laiknya ayah dan anak, laiknya adik dan kakak..
Saling memberi,
saling berbagi,
Saling menasehati,
Saling mendo’kan..

Semoga kita di Izharul Hidayah bisa menjadi keluarga yg besar… Didunia dan di akhirat..

Aamiin.

Salam silaturahim,
-Abi Hanin-
Pembina Majelis Dzikir dan Silaturahim Izharul Hidayah

Related Articles

Back to top button